-->

Cara Melamar Kerja di Jet Express Secara Online

Hello sahabat List Kerja dimanapun kalian berada, kami ucapkan terima kasih sudah memilih kami sebagai media lowongan kerja online. Pada kesempatan ini, kami membagikan cara melamar lowongan kerja di JET Express secara online.

Informasi kali ini List Kerja membagikan panduan melamar kerja secara online pada perusahaan jasa kurir dan pengiriman dokumen maupun barang terpercaya (PT. Jaringan Ekspedisi Transportasi) yang berkantor pusat yakni, JL. IL Lago Gading Serpong, Mendrisio 4 Blok A No 6-9, Tangerang.

Tentang JET Express
JET express merupakan perusahaan yang menawarkan layanan pengiriman paket dan dokumen. Didukung dengan teknologi terkini, serta kru yang berpengalaman, JET express siap membantu Anda dengan penuh tanggung jawab, karena setiap barang yang Anda kirimkan..Berharga!

Cara Lamar Lowonagan Kerja di Jet Express
Untuk langkah yang pertama silahkan kunjungi laman career.jetexpress.co.id/job_list.php untuk menemukan lowongan kerja terbaru.

Selanjutnya pilih lokasi kerja yang ingin kalian lamar. Sebagai contoh untuk lokasi Banda Aceh, maka pilih Aceh dan klik Banda Aceh.

Perhatikan gambar di bawah ini

Lamar kerja secara online

Di atas merupakan beberapa lokasi untuk lowongan kerja terbatu di Jet Express. Silahkan pilih lokasi yang ada dan selanjutnya kalian di arahkan pada laman posisi jabatan yang sedang di buka.

Perhatikan gambar di bawah ini

Lamar kerja pada posisi yang sesuai

Ada beberapa posisi jabatan yang sedang dibuka. Silahkan pilih salah satunya untuk melanjutkan lamaran kerja di Jet Express.

Selanjutnya kalian akan diarahkan pada syarat dan ketentuan saat memilih posisi jabatan yang akan dilamar.

Sebagai contoh melamar sebagai Courier (Roda Dua) maka akan melihat persyaratan yang harus terpenuhi.

Perhatikan gambar di bawah ini

Lowongan jet express untuk lulusan sma smk

Nah, beda posisi maka beda juga persyaratan yang perlu di siapkan. So, agar cepat terpanggail, pilih lah posisi yang sesuai.

Cara lamar di jet express

Jadi, setelah memilih posisi yang sesuai dengan latar belakang pendidikan. Maka, persiapkanlah CV Lamaran dan juga Resume.

Bila sudah lengkap semua lampiran persyaratan. Maka, kirimkan lamaran kalian secara online melalui email dengan alamat di bawah ini:

career@jetexpress.co.id

Jangan lupa cantumkan lokasi kota, pososi yang dilamar, beserta nama pada subjek email seperti gambar di atas.

Contoh: (Banda Aceh) (Courier Roda Dua) (Nama Kalian)

Untuk selanjutnya, kirim email yang sudah siap dipampirkan berkas lamaran. Itu lah cara mengirim lamaran kerja pada lowongan JET Express yang sedang di buka.

0 Response to "Cara Melamar Kerja di Jet Express Secara Online"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel